Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

BANSOS bagi pemilik KIS BPJS Kesehatan pada tahun 2023


BANSOS bagi Pemilik KIS BPJS Kesehatan pada Tahun 2023

Bansos Kita ; setiap pemilik KIS BPJS Kesehatan nanti pada tahun 2023 direncanakan pemerintah akan mendapat berbagai jenis bansos, tentunya dengan memperhatikan hal yang menjadi catatan, penerima bantuan sosial (bansos) harus memenuhi syarat dan terdata dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), diantara bantuan sosial yang bisa didapat :

pertama : BPNT

BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) Pemerintah akan memberikan bantuan kepada masyarakat sebanyak Rp. 200.000 per bulan.

kedua : PKH

Pada tahun ini pemerintah memberikan anggaran sebanyak Rp3.000.000 per tahun untuk ibu hamil dan usia dini, Rp 900.000 per tahun untuk siswa SD dan Rp1.500.000 untuk pelajar SMP.

Adapun, untuk pelajar SMA akan diberikan bantuan Rp2.000.000 per tahun dan Rp2.400.000 per tahun untuk penderita disabilitas berat serta lansia 70 tahun ke atas.

ketiga : PIP

Bantuan PIP akan berlanjut pada 2023.Kemenkeu memastikan Pemerintah akan kembali menyalurkan bantuan PIP tahun 2023.

keempatBantuan Sosial Atensi Permakanan untuk Disabilitas dan Lansia Usia 75 tahun ke Atas

Pemilik KIS BPJS Kesehatan PBI juga punya kesempatan untuk mendapatkan BLT permakanan.



cek bansos kis bpjs, cek bansos kis bpjs 2022, cek bansos kis bpjs 2023, bantuan langsung tunai, bantuan langsung tunai 2023, blt 2023, bansos 2023, bansos 2022

Posting Komentar untuk "BANSOS bagi pemilik KIS BPJS Kesehatan pada tahun 2023"